Kamis, 12 Juli 2012

Motor matic injeksi irit harga murah – Yamaha Mio J.

Motor Matic Injeksi Irit Harga Murah - Perkembangan dunia sepeda motor di Indonesia semakin meningkat bahkan dapat dibilang semakin melonjak. Hal ini dikarenakan kebutuhan konsumen akan sepeda motor yang semakin meningkat. Yamaha Motor Indonesia sebagai salah satu pabrikan sepeda motor terbesar di Indonesia telah meramaikan pasar dunia sepeda motor. Dengan beragam varian dan teknologi yang dimiliki, Yamaha berhasil merajai dunia otomotif khususnya sepeda motor.



Nippon Gakkiseizo Corporation adalah awal berdiri Yamaha Motor Corp. Berdiri pada tahun 1887 oleh Yamaha Torakusu. Nippon Gakki yang dikenal memproduksi alat-alat musik ( piano dan organ ) dan pengadaan baling-baling pesawat tempur untuk armada laut pada perang dunia kedua. Pada Agustus 1954 Yamaha Motor mulai memproduksi sepeda motor, dan terciptalah prototipe Yamaha YA-1 atau yang disebut “Atakombo” atau red dragonfly yang didukung udara-cooled, 2-stroke, 125 cc single silinder mesin. Yamaha YA-1 mulai diproduksi massal pada pada Januari 1955 dengan produksi 200 unit per bulan. Keberhasilan Yamaha YA-1 ini membuat Yamaha Motor Corporation terbentuk pada 1 Juli 1955.

Motor matic Yamaha Mio J sangat cocok digunakan baik oleh pria maupun wanita karena di desain dengan body yang tidak codong macho atau terlalu anak muda. Bagasi yang berukuran 8 liter cukup untuk menyimpan banyak barang seperti jas hujan, sepatu, tas dan lain-lain. Fitur Mio J yang tak kalah pentingnya adalah key shutter (kunci magnet) yang meningkatkan perlindungan dari pencurian motor. Dengan ukuran tangki yang dapat diisi 4,8 liter bahan bahan bakar membuat anda tidak terlalu sering untuk mengisi bahan bakar. Hal ini didukung juga oleh teknologi YMJET-FI yang membuat Yamaha Mio J " Semakin Cepat Semakin Irit...It’s Magic ".

Motor Matic Injeksi Irit Harga Murah


Motor Matic Injeksi Irit Harga Murah


Yamaha Semakin di Depan, itulah slogan yang diusung oleh Yamaha Motor dalam mengembangan varian dan teknologi sepeda motor. Keunggulan dalam varian dan teknologi yang dimiliki Yamaha membuat banyak produk sepeda motor yamaha yang menjadi andalan dan pilihan konsumen. Teknologi mesin terbaru yang diusung Yamaha Motor adalah teknologi YMJET-FI ( Yamaha Mixture JET-Fuel Injection ) yang kini diterapkan pada varian Yamaha Mio J sebagai Motor Matic Injeksi Irit Harga Murah menjadikan Yamaha semakin merajai dunia sepeda motor matic.
Desain Motor Matic Mio J
Varian Warna Motor Matic Yamaha Mio J
Desain Motor Yamaha Matic Mio J
Varian Warna Motor Matic Yamaha Mio J
Varian Warna Motor Yamaha Matic Mio J
Yamaha Mio J sebagai varian motor matic dari yamaha motor menggabungkan ketangguhan mesin juara Yamaha, Diasil Cylinder & Forged Piston dengan teknologi mutakhir YMJET-FI. Teknologi YMJET-FI adalah teknologi injection terbaru dari Yamaha Motor yang membuat sistem injeksi yang menghasilkan pembakaran yang sempurna sehingga menghasilkan peningkatkan performa mesin dan hemat bahan bakar sampai 30 persen serta yang paling penting emisi buang yang ramah lingkungan.


Teknologi YMJET-FI
Teknologi Mesin Motor Matic Yamaha Mio J
Teknologi Mesin Motor Matic Yamaha Mio J


Teknologi YMJET-FI ( Yamaha Mixture JET-Fuel Injection ) yang ditanam pada Yamaha Mio J sebagai Motor Matic Injeksi Irit Harga Murah membuat Mio J menjadi motor matic idola di Indonesia. Desain model dan warna Mio J yang selalu mengikuti perkembangan dan kebutuhan konsumen menjadikan desain Mio J tampak harmonis, sporty, canggih dan dinamis. Terdapat dua varian Mio J yang pertama Mio J Family yang diciptakan untuk kalangan umum dan Mio J Teen yang didesain khusus untuk anak muda yang ingin tampil trendy.

Berikut ini spesifikasi dari Motor Matic Injeksi Irit Harga Murah – Yamaha Mio J :
Spesifikasi Motor Matic Yamaha Mio J

Untuk informasi lebih lanjut Silahkan kunjungi dealer Yamaha terdekat di kota anda atau kunjungi situs resmi Yamaha Motor Indonesia di www.yamaha-motor.co.id 

Add Logo Yamaha Writing Competition